Minggu, 17 Februari 2013

MADU BERKHASIAT UNTUK KESEHATAN


ALLAH dan Rosul-Nya sudah menciptakan lebah, dengan begitu uniknya lebah membuat takjub kita semua,dari sistem kerja dan hasil dari kerjanya yang begitu nyata untuk kesehatan manusia ..MADU LEBAH yang mempunyai ribuah khasiat untuk tubuh kita, menjaga kesehatan tanpa efek samping, menguatkan imun tubuh kita dan keluarga..dengan konsumsi madu yang teratur badan akan kuat dan terjaga dari berbagai serangan penyakit. Namun,madu hanyalah madu, hanyalah wasilah untuk kesehatan tubuh kita, sebenarnya ada yang lebih utama lagi yang mampu menjaga diri kita dari siapa saja yang ingin merusak kesehatan kita, Dialah Allah SWT, bila kita menjaga Allah pasti Allah akan menjaga kita, Menjaga Allah yaitu menjaga batasan-batasan yang telah Allah berikan kepada kita: 1. Jaga dan laksanakan perintah-Nya 2. Jauhilah Larangan-Nya 3. Ikutilah dan berpegang teguhlah dengan sunnah Rosululullah SAW, 4. Cintailah Allah dan Rosul-Nya setulus hati dan jiwa, Allah pasti akan selalu menjaga kita, menjaga hati kita, hati jiwa akan selalu tenang, tenteram dan bahagia.Pun jika kita di panggilnya, kita pun akan pulang keharibaannya dalam kondisi hati dan jiwa yang tenang, karena pada hakikatnya kita akan bertemu dengan zat yang kita cintai dan mencintai kita. Kata kunci nya adalah..Minum madu untuk menjaga kesehatan adalah adalah ikhtiar /usaha yang baik dan islami serta dicontohkan oleh Rosul kita dan telah teruji secara Ilmiah dan alami tanpa efek samping, namun yang terpenting adalah menjaga kesehatan diri kita untuk selalu menjaga Allah, Mencintai Allah SWT dan Rosul-Nya.Niscaya Allah akan menjaga kesehatan diri kita lahir dan batin sampai akhir hanyat hidup kita..JAGALAH ALLAH NISCAYA ALLAH AKAN MENJAGA DIRIMU

Tidak ada komentar:

Posting Komentar